SELEBRITI INSIDER – Dalam artikel ini berisi informasi lirik lagu dari Andmesh Kamaleng yang berjudul Anugerah Terindah.
Lagu dengan judul “Anugerah Terindah” dinyanyikan dan dipopulerkan oleh Andmesh Kamaleng.
Makna lagu “Anugerah Terindah” dari Andmesh adalah menceritakan tentang kisah seseorang yang tidak percaya diri untuk mengungkapkan perasaan kepada seorang yang ia cintai dan sayangi. Dia berharap semoga dirinya dan seorang yang ia cintai bersama dalam satu ikatan cinta.
Sebagai informasi, Andmesh Kamaleng merilis lagu ini pada tanggal 27 Februari 2023 yang berjudul “Anugerah Terindah” di kanal Youtube HITS Records.
Dikutip Selebritiinsider.com dari kanal Youtube HITS Records, Lagu “Anugerah Terindah” diketahui telah ditonton sebanyak 17 ribu kali dan telah disukai sebanyak 1,8 ribu kali.
Sempat ku berfikir
Bahwa diriku
Takkan mungkin mendapatkanmu
Karena tlah kusadari
Ternyata diriku
Tak layak tuk disisimu
Baca Juga: Lirik lagu Tak Lagi Rindu - Melisa Hart, Bila nanti ku pergi jangan kau pinta ku kembali!
Seketika ku merenung
Dan katakan pada diri
Jangan mundur bila
Kau tau caranya untuk maju
Ku beranikan diri tuk ungkapkan
Isi di hati
Dengarkan lagu ini
Kunyanyikan hanya untukmu
Hooo
Ku ingin kau jadi milikku
Temani diriku
Seumur hidupku dan ku
Berjanji tak akan sakiti
Kau yang ku cinta sepenuh hati
Biarkan semua manusia
Jadi saksi nyata
Bahwa memilikimu adalah
Anugerah terindah
Untuk diriku
Jangan abaikan niatku
Jangan remehkan perasaan ku ini
Mungkin ku bukanlah yang terbaik
Tapi kan kulakukan
Yang terbaik tuk bahagiakan mu
Hoooo
Baca Juga: Lirik lagu Cinta Tak Bernyawa - Melisa Hart, Lelah ku bersandiwara tak sanggup menahan luka!
Ku ingin kau jadi milikku
Temani diriku
Seumur hidupku dan ku
Berjanji tak akan sakiti
Hoooo...
Sakiti... hooo...
Ku ingin kau jadi milikku
Temani diriku
Seumur hidupku dan ku
Berjanji tak akan sakiti
Kau yang ku cinta sepenuh hati
Biarkan semua manusia
Jadi saksi nyata
Bahwa memilikimu adalah
Anugerah terindah
Untuk diriku
Artikel Terkait
Lama Vakum, Rizky Billar Kembali Aktifkan Channel YouTube Leslar Entertainment hingga Trending 1
Tayang di Bioskop Trans TV! Sinopsis Film Empire State, Kisah Nyata Perampokan Terbesar di Amerika Serikat
Dihujat Gegara Absen di Hari Ulang Tahun Ameena, Lenggogeni Faruk akhirnya Buka Suara
Lirik lagu Cinta Tak Bernyawa - Melisa Hart, Lelah ku bersandiwara tak sanggup menahan luka!
Lirik lagu Cinta Tlah Terlambat - Stevan Pasaribu, Seharusnya dulu hatiku milikmu tapi kau tutup semua harapan