Lirik lagu Sampai Kapan 'Jaga Hati Untukmu' - Anneth, Sampai kapan aku kan terus mengalah

- Selasa, 28 Februari 2023 | 13:30 WIB
Ilustrasi video klip Sampai Kapan (Jaga Hati Untukmu) dinyanyikan oleh Anneth (capture Youtube Rans Music)
Ilustrasi video klip Sampai Kapan (Jaga Hati Untukmu) dinyanyikan oleh Anneth (capture Youtube Rans Music)

SELEBRITI INSIDER – Dalam artikel ini berisi informasi lirik lagu dari Anneth yang berjudul Sampai Kapan (Jaga Hati Untukmu).

Lagu dengan judul “Sampai Kapan (Jaga Hati Untukmu)” dinyanyikan dan dipopulerkan oleh Anneth.

Makna lagu “Sampai Kapan (Jaga Hati Untukmu)” dari Anneth adalah menceritakan tentang sebuah kisah seseorang yang terjebak dalam suatu hubungan toxic dan membuat hubungan ini berada di ujung tanduk yang pastinya akan berakhir berpisah atau putus.

Baca Juga: Lirik lagu Anugerah Terindah - Andmesh, Ku ingin kau jadi milikku temani diriku seumur hidupku dan ku!

Sebagai informasi, Anneth merilis lagu ini pada tanggal 18 Juli 2022 yang berjudul “Sampai Kapan (Jaga Hati Untukmu)” di kanal Youtube Rans Music.

Dikutip Selebritiinsider.com dari kanal Youtube Rans Music, Lagu “Sampai Kapan (Jaga Hati Untukmu)” diketahui telah ditonton sebanyak 2,7 juta kali dan telah disukai sebanyak 60 ribu kali.

Apakahku
Ku terlalu dalam
Untuk mencintaimu

Baca Juga: Lirik lagu Hilang Tanpa Bilang - Meiska, Bila ada salahku tolong beri tahu jangan lalu pergi dan menjauh!

Takkah kau sadari
Apa yang kau lakui
Sungguh melukai ku

Kau kembali dengan kata yang indah
Seolah semua baik-baik saja

Sampai kapan aku kan terus mengalah
Aku kan terus menahan
Rasa sakit hati yang kau torehkan
Sampai kapan ku menunggumu mengerti
Bahwa kau tak jaga hati
Sepertiku jaga hati untukmu

Baca Juga: Lirik lagu Hilang Tanpa Bilang - Meiska, Bila ada salahku tolong beri tahu jangan lalu pergi dan menjauh!

Takkah kau sadari
Apa yang kau lakui
Sungguh melukai ku

Kau kembali dengan kata yang indah
Seolah semua baik-baik saja

Halaman:

Editor: Tekad Triyanto

Sumber: YouTube RANS MUSIC

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X